Refleksi Kelas 9B Semester Ganjil

Refleksi Kelas 9B Semester Ganjil

Senin, 26 Agustus 2024 (P6)

TimestampNama LengkapKelasAbsenRefleksi DiriPoinNilai
26/08/2024 08:09Adistyo Farras Dwi Nasywan9B1Hari ini, mr Bams. memberikan kita waktu untuk menyelesaikan tugas yang belum, yaitu membuat karya untuk bab 1, selain itu, jika sudah selesai bab 1 nya, membuat karya juga pada bab 2, saya ingin membuat mind map. Tidak ada yang perlu diperbaiki.7590
01/09/2024 20:10aghniya shira nijananda9B2saya mempelajari banyak tentang ilmu informatika, tanggapan saya untuk pembelajaran berikutnya adalah harus lebih semangat dan seru, tidak ada yang perlu diperbaiki90100
26/08/2024 08:24Allena Lathifa9B3Hari ini kita didahului oleh ice breaking dengan menyambung kata. Setelah itu kita diberikan tugas untuk membuat karya bab 2. Kita diperbolehkan untuk membuat karya dengan bebas.90100
26/08/2024 08:10alvina suherman9B4mengerjakan tugas bab 27590
26/08/2024 08:18Andra Primaiza9B5Pada pembelajaran informatika kali ini, kami ditugaskan untuk mengerjakan karya-karya informatika kami. Saya membuat video canva tentang bab 2 yang bertema sistem komputer.. Hari ini sangat seru dan semoga Mr Bams sehat selalu…7590
26/08/2024 08:10anneleydha maylaika feybiani9B6hari ini kita belajar di lab. dilab kita disuruh mebuat karya yang temanya bab 1 dan bab2. dan kita juga bermain tebak tebakan. mr bambs juga menambahkan kita nilai cukup memuaskan nilai nlai yang telah diberikan mr bambs dan mr bambs sangat baik terhadap murid yang belum mengerjakan blog mr bambs menambahkan m=nilai nya menjadi 80. mr bambs keren.4550
  9B8Tidak menulis6070
26/08/2024 08:17Aretha Salameena Gautama9B7Hari ini kami belajar di LAB bersama Mr.Bams. Sebelum memulai pelajaran, kita diberi teka-teki. Mengerjakan tugas Bab2.6070
26/08/2024 08:12Arneta vidia kirana fuadi9B9Hari ini kami belajar informatika dilab komputer. Diawal pelajaran kami ice breaking terlebih dahulu mengenai sambung kata. Lalu dikegiatan selanjutnya kami mengerjakan karya yang dibuat perbab. Didalam kegiatan ini kami mengerjakan karya bab2 terlebih dahulu. Tidak ada saran untuk Mrbams.90100
26/08/2024 08:16Darrel Fazli Chaviandra9B10Pada hari ini, kami belajar Informatika di Lab Informatika. Setelah seminggu, saya berjumpa kembali dengan Mr Bams.

Pelajaran hari ini, kami melanjutkan mengerjakan karya informatika. Menurut saya, tugas seperti ini mengembangkan kreativitas siswa serta membuat pelajaran lebih menyenangkan. Saya ingin berterimakasih kepada Mr Bams yang sudah memberikan kami kebebasan untuk memilih jenis karya untuk kami kerjakan. Terima kasih Mr Bams
90100
26/08/2024 08:18Emirio Mahesa Indrawan9B11Hari ini kita semua ke lab informatika di awal pembelajaran kita melakukan ice breaking setelah itu kita bebas melakukan apapun7590
26/08/2024 08:15Farrah Rizky Ashila9B12Hari ini saya mulai membuat karya TIK bab 2 karya yang saya buat berupa presentasi canva. Namun saya belum menyelesaikan di jam pelajaran hari ini. Hari ini sangat menyenangkan, terimakasih mr. Bams!90100
26/08/2024 18:05Gifani Rasheesa Soeria Soemantri9B13Hari ini saya tidak mengikuti pelajaran informatika karena dispen90100
26/08/2024 08:19Harel Nugraha9B14Dikelas 9B hari ini, kami belajar dilab komputer, hari ini kami menyelesaikan tugas, dan mengerjakan tugas.6070
26/08/2024 08:18ibrahim fayyadh xavi ranizart9B15Hari ini kita belajjaer di lab saya mengupload tugas blogger ke padlet7590
26/08/2024 08:19Keira aulia nugraha9B16Hari ini kami belajar di lab. Sebelum belajar kami berdoa dan melkukan ice breaking. Di lab kami membuat karya yang akan di buata untuk materi bab 2. Unutk hari ini tidak ada masukan.90100
26/08/2024 08:08Ken Kayla Mecca Murdani9B17Hari ini kelas 9B belajar informatika di lab, pertama kita bermain game yang memiliki clue sambung menyambung lalu pa Bambang memberikan kita tugas untuk mengerjakan hasil karya per bab.7590
26/08/2024 08:10Mahathir Krishmail Medina9B18Kami diberi waktu untuk melaksanakan tugas yang belum selesai, Membuat karya untuk bab 1, dan juga untuk bab 2. Karya itu harus berkaitan dengan bab 2.4550
26/08/2024 08:18Mohamad Syammil Mozafar9B19Dalam Hari ini aku membikin canva buat bab 2 dalam memanfaatkan jam yang Fokus tentang tugas kami untuk topik-topik yang kami pilihkan dalam pelajaran informatika7590
26/08/2024 08:16Mounira Zaara9B20Pada pembelajaran kali ini kami membuat karya masing-masing mengenai materi bab 2,aku merasa sedikit sulit karena banyaknya informasi yang harus dipahami.7590
26/08/2024 08:10Naura Balqis Azkiya9B21Hari ini kita membuat karya untuk bulan ke-2 yaitu teknik komputer dan cek nilai untuk pembagian rapor bulan kesatu. Saya senang karena bisa kembali ke lab.7590
26/08/2024 08:14Rafka Syafin Nararya9B22kita mempelajari bab2 dan mengerjakan tugas karya informatika. sebelum pelajaran dimulai mrbams melakukan tebak tebakan.6570
26/08/2024 08:11ramya putri salaam pramudita9B23hari ini kita mengerjakan tugas bab 27590
26/08/2024 08:11Rania Novialisha Rahmani9B24Hari ini kita mengerjakan tugas projek karya bab 2, bagi yang belum mengerjakan tugas mengupload postingan blog di Padlet minggu lalu hari ini juga mereka mengerjakannya. Untuk karya bab 2 tentang Teknik Komputer saya membuat presentasi Canva.90100
26/08/2024 08:18Razqa Raditya Prabowo9B25Hari ini kami di lab mengerjakan projek untuk bab 2 yang sudah kita isi di form jenis tugasnya, kita juga hari ini di wajibkan untuk menyelesaikan tugas tugas kita yang belum, kita juga di beritahu seberapa pengaruhnya refleksi diri dan literasi.6070
  9B26Tidak menulis4550
26/08/2024 08:14Zaidan rezal Atha;;ah9B27hari ini mr bams menugaskan ujntuk para murid mengupload tugas blog dan tugas bab 26070

Laman: 1 2 3 4 5 6

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *